Sunday, October 24, 2021

kotbah 24 oktober 2021 ps jose carol the apron and the robe

Kotbah 24 oktober 2021
Ps jose carol
The apron and the robe
Ayat mingguan
1 petrus 4:10


Sermon

Meskipun kita tidak melihat bukan berarti Tuhan tidak bekerja
Yesus tidak menganggap kesetaraan dengan Allah sesuatu yang harus dipertahankan

Bond servant
Menjadi budak dengan sukarela melepas haknya. Yesus menjadi rupa seorang hamba tapi tidak lupa akan siapa jati dirinya. Memposisikan dirinya sebagai hamba tapi Dia adalah raja

Yesus punya dampak yang sangat besar dalam pelayanannya

Lukas 22:27-30
22:27 Sebab siapakah yang lebih besar: yang duduk makan, atau yang melayani 2 ? Bukankah dia yang duduk makan? Tetapi Aku ada di tengah-tengah kamu sebagai pelayan. k  22:28 Kamulah yang tetap tinggal bersama-sama dengan Aku 3  dalam segala pencobaan yang Aku alami. 22:29 Dan Aku menentukan hak-hak Kerajaan l  bagi kamu 4 , sama seperti Bapa-Ku menentukannya bagi-Ku, 22:30 bahwa kamu akan makan dan minum semeja dengan Aku di dalam Kerajaan-Ku m  dan kamu akan duduk di atas takhta untuk menghakimi kedua belas suku Israel. n 

Markus 10:42-43

10:42 Tetapi Yesus memanggil mereka lalu berkata: "Kamu tahu, bahwa mereka yang disebut pemerintah bangsa-bangsa memerintah rakyatnya dengan tangan besi, dan pembesar-pembesarnya menjalankan kuasanya dengan keras atas mereka. 10:43 Tidaklah demikian di antara kamu. Barangsiapa ingin menjadi besar 1  di antara kamu, hendaklah ia menjadi pelayanmu,


2 timotius 3:1-4
3:1 Ketahuilah bahwa pada hari-hari terakhir j  akan datang masa yang sukar 1 . 3:2 Manusia akan mencintai dirinya sendiri 2  dan menjadi hamba uang. k  Mereka akan membual dan menyombongkan diri, l  mereka akan menjadi pemfitnah, m  mereka akan berontak terhadap orang tua n  dan tidak tahu berterima kasih, tidak mempedulikan agama, 3:3 tidak tahu mengasihi 3 , tidak mau berdamai, suka menjelekkan orang, tidak dapat mengekang diri, garang, tidak suka yang baik, 3:4 suka mengkhianat, o  tidak berpikir panjang, berlagak tahu, p  lebih menuruti hawa nafsu dari pada menuruti Allah.

Banyak kesengsaraan terjadi karena raja tidak memerintah dengan hati seorang hamba. Dan juga sebaliknya, hamba tidak melayani dengan mental raja.

The law of distinction
Tidak ada orang yang ingat siapa juara 2 perenang. Padahal bedanya cuman beberapa detik

Itu yang akan membedakan kita dengan orang orang di sana. Karena kita mengenal dan menerapkan FT

4 pelajaran berharga
1. Greatness comes from serving
Markus 10:43-44
10:43 Tidaklah demikian di antara kamu. Barangsiapa ingin menjadi besar 1  di antara kamu, hendaklah ia menjadi pelayanmu, w  10:44 dan barangsiapa ingin menjadi yang terkemuka di antara kamu, hendaklah ia menjadi hamba untuk semuanya

Melayani akan membentuk kerendahan hati
Kerendahan hati terbentuk saat kita melayani. Kerendahan hati yang akan membedakan kita dengan pemimpin yang lain.

Seorang pemimpin yang mengasihi sesama. Raja yang suka memberi ampun. Raja yang tidak suka memakai kekerasan.

2. Mendahulukan dan bukan didahulukan

Waktu makan besar, liat siapa yang makan duluan hidangan plg enak. Apa dia ambil semua atau bagi buat yang lain juga.

Pemimpin yang baik akan menuntun anak buahnya.
Mereka dituntun dan bukan dituntut
Mazmur 78:72

SABDAweb Mzm 78:72

Ia menggembalakan mereka dengan ketulusan hatinya, s  dan menuntun mereka dengan kecakapan tangannya.

3. Menginspirasi bukan mendominasi
Jangan memandang kecil hal yang kita lakukan. Memandang kita posisinya kecil karena apa yang kita kerjakan mgkn tidak signifikan 

Inspirasi bisa dilakukan dimanapun kita berada. Sikap dan cara kita melayani dapat mempengaruhi dunia jauh lebih besar daripada apa yang kita kelola

Garam tidak perlu banyak dalam masakan

Kebahagiaan yang kita rasakan saat kita melakukan keberhasilan orang lain. Kepercayaan / posisi saat memberikan inspirasi bs mengubah banyak orang

4. Memberdayakan bukan memanfaatkan
Roma 15:2
Setiap orang di antara kita harus mencari kesenangan sesama kita demi kebaikannya v  untuk membangunnya

Markus 2:1-5
Kemudian, sesudah lewat beberapa hari, waktu Yesus datang lagi ke Kapernaum, tersiarlah kabar, bahwa Ia ada di rumah. 2:2 Maka datanglah orang-orang w  berkerumun sehingga tidak ada lagi tempat, bahkan di muka pintupun tidak. Sementara Ia memberitakan firman kepada mereka, 2:3 ada orang-orang datang membawa kepada-Nya seorang lumpuh, x  digotong oleh empat orang. 2:4 Tetapi mereka tidak dapat membawanya kepada-Nya karena orang banyak itu, lalu mereka membuka atap yang di atas-Nya; sesudah terbuka mereka menurunkan tilam, tempat orang lumpuh itu terbaring. 2:5 Ketika Yesus melihat iman mereka, berkatalah Ia kepada orang lumpuh itu: "Hai anak-Ku, dosamu sudah diampuni! y "


Memilih memakai apron adalah tugas kita
Utk kita dipromote adalah tugas Tuhan

Sunday, October 17, 2021

kotbah 17 oct 2021 raja berhati hamba ps jeffrey rachmat


Kotbah 17 oct 2021
Ps jeffrey rachmat
Raja berhati hamba

Ayat mingguan
Markus 9:35

Sermon
Bond servant menjadi budak secara sukarela

Melakukan demikian karena lebih dahulu mengalami kasih dan kebaikan tuannya sehingga dia memutuskan utk melayani tuannya sepanjang masa

Roma 1:1
Paul a bondservant of Jesus Christ

Tuhan tidak berhutang apa apa sama kita
Kadang kita memperlakukan seolah Tuhan berhutang sama kita

1 korintus 11:1
Jadi ikutlah teladan saya sama spt saya mengikuti teladan Kristus

Mengambil pikiran yang sama spt yang terdapat dalam Kristus Yesus
Jangan melayani utk kepentingan diri sendiri, mencari popularitas, atau menyenangkan manusia

Galatia 1:10
Kalau mencari kesukaan manusia bukan hamba Kristus

Dia tidak datang utk dilayani. Dia datang utk melayani

Kalau kita menerima roh yang sama seharusnya kita punya semangat yang sama

Kolose 3:22-25
Hamba hamba taati tuanmu dalam segala hal. Bukan sekedar menyenangkan merrka tapi dengan tulus hati karena takut akan Tuhan.

Message
The sullen servant who does shoddy work will be held responsible. Being Christian doesn't cover up bad work.

Tuhan tidak akan membela kita kalau kita di phk karena pekerjaan kita tidak baik dan tidak merepresentasikan nama Tuhan dengan baik.

Lukas 22:27-30
 22:27 Sebab siapakah yang lebih besar: yang duduk makan, atau yang melayani 2 ? Bukankah dia yang duduk makan? Tetapi Aku ada di tengah-tengah kamu sebagai pelayan. k 22:28 Kamulah yang tetap tinggal bersama-sama dengan Aku 3 dalam segala pencobaan yang Aku alami. 22:29 Dan Aku menentukan hak-hak Kerajaan l bagi kamu 4 , sama seperti Bapa-Ku menentukannya bagi-Ku, 22:30 bahwa kamu akan makan dan minum semeja dengan Aku di dalam Kerajaan-Ku m dan kamu akan duduk di atas takhta untuk menghakimi kedua belas suku Israel.

Yesus adalah seorang raja karena Dia punya kerajaan. 
Yohanes 18:33-37
18:33 Maka kembalilah Pilatus ke dalam gedung pengadilan, v lalu memanggil Yesus dan bertanya kepada-Nya: "Engkau inikah raja orang Yahudi? w " 18:34 Jawab Yesus: "Apakah engkau katakan hal itu dari hatimu sendiri, atau adakah orang lain yang mengatakannya kepadamu tentang Aku?" 18:35 Kata Pilatus: "Apakah aku seorang Yahudi? Bangsa-Mu sendiri dan imam-imam kepala yang telah menyerahkan Engkau kepadaku; apakah yang telah Engkau perbuat?" 18:36 Jawab Yesus: "Kerajaan-Ku x bukan dari dunia ini 1 ; jika Kerajaan-Ku dari dunia ini, pasti hamba-hamba-Ku telah melawan, supaya Aku jangan diserahkan kepada orang Yahudi, y akan tetapi Kerajaan-Ku bukan dari sini. z " 18:37 Maka kata Pilatus kepada-Nya: "Jadi Engkau adalah raja?" Jawab Yesus: "Engkau mengatakan, bahwa Aku adalah raja. Untuk itulah Aku lahir dan untuk itulah Aku datang ke dalam dunia ini, supaya Aku memberi kesaksian tentang kebenaran 2 ; a setiap orang yang berasal dari kebenaran mendengarkan suara-Ku. b "

Seorang raja adalah seorang yang berdaulat atau punya kuasa penuh atas sebuah wilayah.

Raja / pemimpin adalah orang nomor 1. Memerintah dengan kuasa absolut. Perkataan raja adalah ketetapan yang harus dilakukan. Daerah kekuasaannya merupakan kepunyaannya. Terbiasa dengan hal excellent. Kalau raja di dunia meminta utk dilayani tapi Yesus sebaliknya dia malahan melayani.

Hamba punya karakteristik / mentalitas yang sangat berbeda. Karena tidak punya hak. Miskin, tidak punya apa apa. Tidak mikir muluk muluk. Pekerjaan sehari hari adalah melayani tuan dan menjalankan perintah.

Paradox - pernyataan bertentangan / tidak masuk akal. Kenyataannya mengandung sebuah kebenaran. 

Penting buat kita utk mengerti keduanya. Bukan yang satu lebih benar tapi paradoks ini ada dalam Kristus. Dia adalah raja yang melayani.

Tanpa disadari kita hidup dalam sebuah paradoks. Yesus sering disebut singa dari yehuda (wahyu 5). Pada saat bersamaan disebut anak domba Allah. Duanya karakter yang berbeda.

Sebagai anak Tuhan kita dianggap burung rajawali (yesaya 40:31). Rajawali adalah burung yang sangat perkasa tidak takut badai. Saat badai datang terbang dengan kekuatan sayapnya. Soaring high. badai harusnya merupakan keuntungan.

Tulus spt merpati. Mana yang benar ? Duanya benar. Merpati adalah burung yang bs menemukan jalan pulang. Kembali ke tempat asal meskipun udah terbang ribuan km. Digunakan utk menyampaikan pesan. Burung yang tidak punya kantung empedu (tidak hidup dalam kepahitan)

Merpati diminta utk hidup tulus ( tidak punya hidden agenda ). 

Saat Yesus membuat anggur dari pesta perkawinan dia akan buat anggur biasa yang murah. Karena dia melayani tidak lupa jati dirinya. Dari air pembasuhan kaki dia buat anggur terbaik

Kalau mental dia budak, dia tidak akan traktir 5000 orang makan. Buat makan sendiri aja ga cukup.

Wahyu 3:20-21
3:20 Lihat, Aku berdiri di muka pintu b dan mengetok; jikalau ada orang yang mendengar suara-Ku 1 dan membukakan pintu, c Aku akan masuk d mendapatkannya dan Aku makan bersama-sama dengan dia, dan ia bersama-sama dengan Aku. 3:21 Barangsiapa menang, e ia akan Kududukkan bersama-sama dengan Aku di atas takhta-Ku, f sebagaimana Akupun telah menang g dan duduk bersama-sama dengan Bapa-Ku di atas takhta-Nya

Raja ga pernah ketok pintu. Kalau mau lewat mana ada yang bukain pintu.

Budak ga bakalan masuk sebelum dikasih izin utk masuk

Hanya raja yang punya takhta. Dialah raja yang melayani. Sebagai orang percaya kita harus punya karakteristik dan cara berpikir yang sama. Sebagai seorang raja Yesus biasa dengan pujian, kuasa. Sebagai seorang hamba Dia sdh melepaskan hak pribadi dan tidak menuntut apa apa. 

Saat ada 10 orang kusta disembuhkan yang terima kasih cuman 1 dia biasa saja. Pelayanan ga boleh baperan. Kenapa yang diundang di live stream cuman dia ? Kita harus menjadi dampak. Harus punya cara berpikir yang besar. Spt hamba dalam memikirkan hal kecil dalam perencanaan dan pelaksanaan.

Perlu rendah hati dan lembah lembut serta bergantung pada pimpinan RK. 

Harus punya komitmen tinggi dan rendah dalam perawatan. Mengajarkan servant leadership. Ken blanchard. FT berkata jalan menuju kepemimpinan, the best way to go up is down. Belajar dari bawah, melayani dengan mental raja. Saat naik ke atas, jangan lupa darimana kita berasal. Sampai kapanpun dimanapun juga dia tetap akan memberikan kualitas yang sama

Sebelum yusuf memimpin dia melayani di rumah potifar, di penjara selama bertahun tahun
Selama elisa menerima urapan dia, dia mengabdikan diri melayani

The path through leadership is serving
Belajar punya komitmen yang tinggi tidak perlu diingatkan dan disuruh suruh. 

Belajar memenuhi kebutuhan orang lain meskipun diri sendiri lagi membutuhkan

Belajar setia dgn hal kecil karena tau semua ini bentuk persiapan utk menerima tanggung jawab yang lebih besar. Sehingga waktu kita dipromosikan jadi pemimpin kita akan memimpin dengan hati hamba.


Sunday, October 10, 2021

kotbah 10 oktober 2021 ps jeffrey rachmat bond servant

Kotbah 10 oktober 2021
Ps jeffrey rachmat
Bond servant
Serving and selflessness

Ayat mingguan
Markus 10:45

Every decision is a value judgment

Markus 10:42-45
Kita diminta membuat perbedaan dalam cara kita memimpin

The way to go up is down

Yesus adalah pemimpin yang melayani
Dia memberi contoh

Yohanes 13:3-5

Tes karakter seseorang ketika diberi jabatan / kedudukan / kemampuan lebih secara finansial

Dia mencontohkan Dia tidak terlalu besar utk melayani.

Filipi 2:5-7
Hendaklah kamu dalam hidupmu bersama, menaruh pikiran dan perasaan yang terdapat juga dalam Kristus Yesus, yang walaupun dalam rupa Allah, tidak menganggap kesetaraan dengan Allah itu sebagai milik yang harus dipertahankan, melainkan telah mengosongkan diri-Nya sendiri, dan mengambil rupa seorang hamba, dan menjadi sama dengan manusia.
Filipi 2:5‭-‬7 TB
https://bible.com/bible/306/php.2.5-7.TB

Mengosongkan diri
Menjadi serupa dengan manusia

Ketika berinteraksi satu sama lain kita harus menaruh pikiran dan perasaan yang terdapat dalam Kristus yaitu mengambil sikap sebagai seorang hamba

Doulos - budak
Mengabdikan diri pada orang lain dengan mengabaikan kepentingan sendiri

“Apabila seorang saudaramu menjual dirinya kepadamu, baik seorang laki-laki Ibrani ataupun seorang perempuan Ibrani, maka ia akan bekerja padamu enam tahun lamanya, tetapi pada tahun yang ketujuh engkau harus melepaskan dia sebagai orang merdeka.
Ulangan 15:12 TB
https://bible.com/bible/306/deu.15.12.TB

Terjebak hutang / tidak mampu membayar hutang

Menjadi budak karena keadaan
Sebagai budak tidak ada hak pribadi
Bekerja dengan tuannya tanpa ubah
Dan ini selama 6 tahun
Di tahun ke 7 harus dibebaskan

Setelah bebas dikasi modal kambing domba supaya hidup merdeka dan tidak lagi jadi budak. 

Dan apabila engkau melepaskan dia sebagai orang merdeka, maka janganlah engkau melepaskan dia dengan tangan hampa, engkau harus dengan limpahnya memberi bekal kepadanya dari kambing dombamu, dari tempat pengirikanmu dan dari tempat pemerasanmu, sesuai dengan berkat yang diberikan kepadamu oleh Tuhan, Allahmu, haruslah kauberikan kepadanya. Haruslah kauingat, bahwa engkau pun dahulu budak di tanah Mesir dan engkau ditebus Tuhan, Allahmu; itulah sebabnya aku memberi perintah itu kepadamu pada hari ini. Tetapi apabila dia berkata kepadamu: Aku tidak mau keluar meninggalkan engkau, karena ia mengasihi engkau dan keluargamu, sebab baik keadaannya padamu, maka engkau harus mengambil sebuah penusuk dan menindik telinganya pada pintu, sehingga ia menjadi budakmu untuk selama-lamanya. Demikian juga kauperbuat kepada budakmu perempuan.
Ulangan 15:13‭-‬17 TB
https://bible.com/bible/306/deu.15.13-17.TB

Tapi ada juga yang sudah bebas tapi tetap mau mengabdi

Selama 6 tahun mereka diperlakukan dengan baik dan disayangi tuan mereka

Bond servant
Sukarela ingin melayani karena rasa syukurnya
Melayani bukan karena terpaksa tapi secara sukarela atas kehendak kita sendiri atas respon dan kasih karunia yang sudah kita terima

Ada perbedaan orang melayani karena terpaksa atau melayani secara sukarela

Terpaksa :
1. Melakukan sebatas yang diminta
2. Bertindak setelah disuruh
3. Melakukan ala kadarnya
4. Memikirkan diri sendiri ketimbang orang lain
5. Mudah mengeluh dan sakit hati
6. Pelayanan sebagai sebuah beban
6. High maintenance low commitment

Yohanes 2:1-11
Perkawinan di kana galilea


1.
Yesus memberi anggur terbaik
Padahal anggur biasa saja orang sudah senang
Yesus melakukan lebih dari yang diharapkan
Dia memberikan anggur terbaik, generous spirit

2.
Yesus tidak mempersoalkan siapa yang menerima pujian
Justru skrg apa yang Yesus lakukan, pengantin pria mendapat pujian dari pemimpin pesta padahal dia tidak tau apa apa. 
Dia gatau anggurnya sudah habis

3. 
Yesus mulai dari apa yang ada
Air pembasuhan kaki diubah jadi air anggur

Markus 6:34-43
Yesus memberi makan 5000 orang

Kalau hidup tanpa Tuhan seberapa besar rencana tergantung uang kita dan yang bs kita pinjam dari orang lain

Yesus mengajar berpikir lebih besar dr sekedar jumlah uang
Rencana Tuhan tidak tergantung pada uang yang ada di tangan tapi tergantung iman mereka

Ribuan orang bs makan disana sampai kenyang dan uang mereka sama sekali tidak terpakai

Luar biasa hidup bersama Yesus
1. 
Yesus tidak hanya peduli kebutuhan rohani tapi mengantisipasi kebutuhan jasmani mereka sebelum mereka menyatakan apa yang mereka rasakan

2. 
Bagi Dialah, yang dapat melakukan jauh lebih banyak dari pada yang kita doakan atau pikirkan, seperti yang ternyata dari kuasa yang bekerja di dalam kita,
Efesus 3:20 TB
https://bible.com/bible/306/eph.3.20.TB

3. 
Muridnya sedikit tapi orang lapar banyak
Organisasi harus rapih
Distribusi dan mengumpulkan kembali sisa makanan

4. 
Yesus memakai apa yang ada di tangan mereka bukan apa yang tidak ada utk melakukan mukjizat

Kita melayani karena apa yang sudah kita dapatkan. Yesus membayar lunas semua hutang kita di atas kayu salib
Kita diangkat dan dilayakkan jadi anaknya


Sunday, October 3, 2021

Kotbah 3 Oktober 2021 Ps Juan Mogi JOY Monthly Theme : Strength is for Service

ayat mingguan roma 15:1

Kita, yang kuat, wajib menanggung kelemahan orang yang tidak kuat u  dan jangan kita mencari kesenangan kita sendiri.


Sukacita dipengaruhi oleh external factor = keadaan dari luar membuat kita bersukacita

contoh : bonus dari kantor, pasangan hidup yang ganteng kayak artis korea, berat badan turun, naik gaji, dll

Perasaan senang yang berlandasakan dari hal di luar kita

semua nya sifat sementara


Galatia 5:22-23

Tetapi buah Roh ialah: kasih, sukacita, damai sejahtera, kesabaran, kemurahan, kebaikan, kesetiaan, kelemahlembutan, penguasaan diri. Tidak berada hukum yang menentang hal-hal itu.


Kita mau bahas buah roh SUKACITA, yang dimiliki orang percaya dan sifat nya kekal

1. Hubungan pribadi dengan Tuhan

Sama spt kita kenal orang penting, ketika kita diberikan akses sama orang penting itu hubungi anytime. Kalau ada perlu hubungi saya.

Nah, hubungan kita dengan Bapa juga sama seperti itu. seringkali kita sungkan / lupa menghubungi Bapa di surga ketika kita ada perlu

ga layak dikasihi tapi Tuhan tetep sayang, kita berdosa tapi diangkat jadi anak


2. Berkat ALLAH

berkat ga cuman soal uang / kekayaan. kesehatan juga berkat. dipercaya jadi seorang Bapa. dipercaya memimpin perusahaan. apapun yang dipercayakan itu berkat luar biasa


3. Janji ALLAH

Tuhan adalah Tuhan yang menepati janjiNYA


4. Kehadiran ALLAH

Dia ada dimanapun kita berada, dia omnipresent, maha hadir. saat di atas Dia ada, saat di bawah Dia ada.


Matius 13:44

Hal Kerajaan Sorga itu seumpama h  harta 1  yang terpendam di ladang, yang ditemukan orang, lalu dipendamkannya lagi. Oleh sebab sukacitanya pergilah ia menjual seluruh miliknya lalu membeli ladang itu

Roma 14:17

Kerajaan Allah bukan soal makanan dan minuman, tapi kebenaran, damai sejahtera, sukacita oleh RK

Berkat Tuhan bukan cuman jodoh, uang tapi juga soal kebenaran

Lukas 10:20

Namun demikian janganlah bersukacita 1  karena roh-roh itu takluk kepadamu, tetapi bersukacitalah karena namamu ada terdaftar di sorga. l "

Pendeta vaksin duluan

pemimpin negara vaksin duluan

Tokoh agama 

terdaftar di vaksin aja senang apabila terdaftar di buku kitab kehidupan


lukas 15:5-7

15:5 Dan kalau ia telah menemukannya, ia meletakkannya di atas bahunya dengan gembira, 15:6 dan setibanya di rumah ia memanggil sahabat-sahabat dan tetangga-tetangganya serta berkata kepada mereka: Bersukacitalah bersama-sama dengan aku, sebab dombaku w  yang hilang itu telah kutemukan. 15:7 Aku berkata kepadamu: Demikian juga akan ada sukacita di sorga 1  karena satu orang berdosa yang bertobat, lebih dari pada sukacita karena sembilan puluh sembilan orang benar yang tidak memerlukan pertobatan. x "


sukacita yang kita bisa alami kalau kita membawa orang ketemu Tuhan

kita bisa pakai kesempatan ini untuk membawa orang semakin dekat dan kenal Tuhan


Lukas 15 prodigal son

sukacita ditentukan oleh seekor kambing

padahal dia melayani seumur hidup


Zakheus pemungut cukai

waktu dengar ttg Yesus, Dia naik pohon. 


Cara mengalami sukacita

1. Mentaati Firman

Yohanes 15:10-11

15:10 Jikalau kamu menuruti perintah-Ku, i  kamu akan tinggal di dalam kasih-Ku, seperti Aku menuruti perintah Bapa-Ku dan tinggal di dalam kasih-Nya. 15:11 Semuanya itu Kukatakan kepadamu, supaya sukacita-Ku ada di dalam kamu dan sukacitamu menjadi penuh. j 


Mentaati FT membawa hidup kita penuh sukacita dan sukacita 

Paulus waktu dipenjara, dia menyanyi di penjara. Dia taat kepada FT. diarahkan RK utk ke makedonia. pintu penjara terbuka terjadi gempa bumi yang besar. Kepala penjara dan keluarganya diselamatkan memberi diri dibaptis. ketaatan kita kepada FT membawa kepada sukacita. Tidak gampang utk taat


2. Dibaptis oleh RK

Kis 1:8

Tetapi kamu akan menerima kuasa 1 , kalau Roh Kudus turun ke atas kamu, o  dan kamu akan menjadi saksi-Ku 2  p  di Yerusalem dan di seluruh Yudea dan Samaria q  dan sampai ke ujung bumi

Kis 9:17-18

9:17 Lalu pergilah Ananias ke situ dan masuk ke rumah itu. Ia menumpangkan tangannya z  ke atas Saulus, katanya: "Saulus, saudaraku 1 , Tuhan Yesus, yang telah menampakkan diri kepadamu di jalan yang engkau lalui, telah menyuruh aku kepadamu, supaya engkau dapat melihat lagi dan penuh dengan Roh Kudus 2 . a 9:18 Dan seketika itu juga seolah-olah selaput gugur dari matanya, sehingga ia dapat melihat lagi. Ia bangun lalu dibaptis 3 . b 


3. Mengalami Proses

Paulus mengalami banyak kesakitan dalam cerita nya melayani dan memberitakan FT

tapi sukacitanya tidak pernah hilang

2 korintus 6:10

sebagai orang berdukacita, namun senantiasa bersukacita; n  sebagai orang miskin 1 , namun memperkaya o  banyak orang; sebagai orang tak bermilik, p  sekalipun kami memiliki segala sesuatu. q 

Kolose 1:24
Sekarang aku bersukacita j  bahwa aku boleh menderita karena kamu 1 , dan menggenapkan dalam dagingku apa yang kurang pada penderitaan k  Kristus, untuk tubuh-Nya, yaitu jemaat. l 

Justru dalam saat ini, inilah saatnya kita menghasilkan buah roh sukacita. supaya kita bisa membedakan mana sukacita yang sejati dari Tuhan mana yang sementara / temporary.

Nehemia 8:10

8:10 (8-11) Lalu berkatalah ia kepada mereka: "Pergilah kamu, makanlah sedap-sedapan dan minumlah minuman manis 1  dan kirimlah sebagian kepada mereka yang tidak sedia apa-apa, s  karena hari ini adalah kudus bagi Tuhan kita! Jangan kamu bersusah hati, sebab sukacita t  karena TUHAN itulah perlindunganmu 2 !"

the joy of the Lord is my strength